Pemeringkatan Koperasi Konsumen Griya Jati Rasa

Akreditasi Koperasi

Selamat Sore Indonesia,

Pada hari ini, ibu Anna Istanti selaku sekretaris Koperasi Konsumen Griya Jati Rasa mewakili koperasi untuk hadir pada kegiatan Pemeringkatan Koperasi oleh lembaga independen yang ditunjuk oleh Dinas Koperasi dan UKM DIY. Pada kesempatan ini, dijelaskan tentang point-point penilaian dan dokumen yang perlu dilampirkan, antara lain legalitas koperasi, laporan pertanggungjawaban pengurusa dan pengawas, laporan keuangan, struktur kepengurusan, rencana strategis koperasi, standar operasional prosedur, standar operasional manajemen, sertifikat penghargaan dan foto kantor dan unit usaha.

Puji Tuhan, dari hasil audit dari lembaga independen yang ditunjuk, Koperasi Konsumen Griya Jati Rasa mendapatkan peringkat Berkualitas (AAB).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *