Pelatihan Persiapan Produk Anggota Koperasi Konsumen Griya Jati Rasa untuk Perluasan Pasar untuk Proses Pengurusan Sertikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT) Kepada Anggota di Gowok, Samigaluh.
- November 23, 2021
- 9:34 pm
- Staf GJR
Pelatihan PIRT
Selamat Malam Indonesia,
Hari ini Yayasan Griya Jati Rasa melaksanakan Pelatihan Persiapan Produk Anggota Koperasi Konsumen Griya Jati Rasa untuk Perluasan Pasar untuk Proses Pengurusan Sertikat Produksi Pangan Industri Rumah Tangga (SPP-IRT). Pelatihan dilakukan oleh Ibu Farsijana Adeney-Risakotta kepada anggota Koperasi Konsumen Griya Jati Rasa yang berada di Dusun Gowok, Kebonharjo, Samigaluh, Kulon Progo.
Ibu Farsi menjelaskan tetang urutan proses pengurusan SPP-IRT dimana produsen harus datang ke Dinas Kesehatan Kabupaten setempat untuk meminta formulir pendaftaran SPP-IRT dan formulir pendaftaran Penyuluhan Keamanan Pangan (PKP) yang adalah salah satu syarat untuk mendapatkan SPP-IRT. Setelah itu, produsen akan diinfokan jadwal untuk pelaksanaan PKP, dan pada saat mengikuti PKP, akan ada ujian, jika lolos maka produsen akan mendapatkan sertifikat PKP. Setelah mendapatkan sertifikat, produsen dapat kembali ke Dinas Kesehatan untuk mengembalikan formulir pendaftaran SPP-IRT yang telah diisi bersama dengan berkas persyaratan lainnya. Dinas Kesehatan akan menghubungi, kapan petugas surveyor akan datang ke lokasi produksi untuk melakukan pemeriksaan.
Sementara itu, produsen bisa menyiapkan dan menata rumah produksi agar produk yang dihasilkan terjamin kebersihan dan kesehatannya. Pastikan peralatan yang dipakai selalu dalam kondisi bersih, sebelum dan setelah pemakaian. Pastikan bahan makanan yang dipakai dalam kondisi yang baik dan tidak ekspired. Pastikan ruangan jauh dari toilet dan kandang. Pastikan ruangan selalu dalam kondisi bersih dan bersirkulasi udara baik.
Surveyor akan memeriksa rumah produksi, apakah sesuai dengan standar kebersihan dan kesehatan. Hasil pemeriksaan akan disampaikan kepada produsen untuk di followup jika ada hal-hal yang perlu diperbaiki. Setelah perbaikan, dan surveyor periksa kesesuaiannya, dan setelah dinyatakan hasilnya Baik, maka SPP-IRT akan diberikan dalam waktu maksimal 2 minggu.
Berita Terbaru
- Visi Yayasan Griya Jati Rasa : Kawasan Strategi Pariwisata Nasional & Ekonomi Rendah Karbon Berbasis Masyarakat
- Perayaan Sumpah Pemuda ke-96 “Menoreh : KSPN Borobudur dan Kualitas Produk Unggulan Ekspor”
- Pelatihan SCORE Training Koperasi Konsumen Griya Jati Rasa
- Perayaan Hari Kemerdekaann RI Ke-79 dengan Peluncuran Aplikasi Semar Jati Rasa Mobile
- Pelatihan ke-2 dari Tim Pengabdian Dosen UKDW
Archives
- November 2024
- October 2024
- September 2024
- August 2024
- July 2024
- June 2024
- May 2024
- April 2024
- March 2024
- January 2024
- November 2023
- October 2023
- September 2023
- August 2023
- July 2023
- June 2023
- May 2023
- April 2023
- February 2023
- January 2023
- December 2022
- October 2022
- September 2022
- August 2022
- July 2022
- June 2022
- May 2022
- April 2022
- March 2022
- February 2022
- January 2022
- December 2021
- November 2021
- October 2021
- September 2021
- August 2021
- July 2021
- June 2021
- April 2021
- March 2021
- February 2021
- January 2021
- December 2020
- March 2019
- February 2019
- December 2018
- October 2018
- August 2018
- July 2018
- June 2018
- May 2018
- April 2018
- March 2018
- February 2018
- January 2018
- December 2017
- November 2017
- September 2017
- August 2017
- July 2017
- May 2017
- April 2017
- April 2015